
A. Muqaddimah
Dalam panggung sejarah, Islam sudah lama dikenal oleh
penduduk Melayu. Bahkan menurut Ustadz ‘Abdul Malik bin ‘Abdul Karim bin
Amrullah rahimahullah atau yang lebih dikenal dengan Hamka, Islam sudah
melebarkan sayapnya di bumi Melayu sejak abad pertama hijriah. Namun sayang,
meski...